TEORI BELAJAR

TEORI BELAJAR Belajar adalah sebuah proses perjalanan manusia mengarungi ruang dan waktu, melampaui dua alam kehidupan yang berbeda. Belajar dimulai sejak manusia berada di alam kandungan dan berlanjut di alam dunia hingga berakhir pada pintu gerbang alam akhirat.(Wahyudi,2009) Proses belajar manusia tidak dapat disamakan dengan menimba air di sumur, tidak pula dapat disamakan dengan memetikLanjutkan membaca “TEORI BELAJAR”